HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM MELAKUKAN PERSONAL HYGINE DI DUSUN MARINGKIK SELATAN DESA PULAU MARINGKIK

Sri Wahyu Ningsih, 113119025 (2023) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM MELAKUKAN PERSONAL HYGINE DI DUSUN MARINGKIK SELATAN DESA PULAU MARINGKIK. Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) HAMZAR.

[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI.pdf] Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (456kB)
[thumbnail of SKIRPSI.pdf] Text
SKIRPSI.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Personal Hygiene adalah kemampuan seseorang untuk merawat diri sendiri mulai dari tidur, mendi, memakai baju dan seterusnya sampai akhirnya tidur kembali. Dengan kata lain, semua kegiatan yang dilakukan seseorang untuk merawat diri sendiri. Untuk mencapai tujuan ini diperlukan adanya dukungan keluarga sebagai salah satu faktor untuk tercapainya kemandirian lansia dalam melaksanakan personal hygiene.
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kemandirian lansia dalam melaksanakan personal hygiene.
Metode : Penelitian ini menggunakan cross sectional. Teknik sampling pada penelitian ini menggunakan total sampling dengan 44 sampel.
Hasil : Penelitian ini menunjukan bahwa sebagian besar dukungan keluarga dalam kategori sedang (70,5%) dan kemandirian lansia sebagian besar dalam kategori terpenuhi (72,7%). Penelitian ini menunjukan hasil uji statistic dengan dengan menggunakan spearman rank dengan p vaule = 0.015 <0.05 hal ini menunjukan bahwa Ha diterima Ho ditolak
Simpulan : Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Ada Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kemandirian Lansia Dalam Melakukan Personal Hygine Didusun Maringkik Selatan Desa Pulau Maringkik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Keperawatan > Keperawatan Keluarga
Divisions: Prodi S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: S.IP. Abdul Mutaal Hakim
Date Deposited: 15 Sep 2023 01:38
Last Modified: 15 Sep 2023 01:38
URI: http://eprints.stikeshamzar.ac.id/id/eprint/771

Actions (login required)

View Item
View Item